4. Benar atau salah. Jika pernyataan benar jelaskan mengapa benar. Jika salah berikan contoh penyanggah.
(a) Dua benda yang saling setimbang termal haruslah setimbang termal dengan benda ketiga
(b) Semua bahan memuai jika dipanaskan
(c) Semua termometer memberikan hasil yang sama bila mengukur suhu suatu sistem tertentu
(d) Jika terkena pada kulit, 1 gram uap 100oC akan menimbulkan luka bakar yang lebih parah dibandingkan 1 gram air mendidih 100oC
(e) Selama perubahan fasa, suhu suatu zat tetap konstan
(f) Laju konduksi energi termis sebanding dengan beda suhu
(g) Laju radiasi energi sebuah benda adalah sebanding dengan kuadrat suhu mutlak
Jawab :
a. Benar karena kalor akan berpindah sebagian kebenda ketiga sehingga ketiganya memiliki termal yang sama
b. Benar karena benda mendapatkan tambahan kalor sehingga memuai dengan koefisien muai yang dimiliki benda tersebut.
c. Benar, karena setiap thermometer memiliki standar yang sama dalam menetukan suhu, kecuali bila thermometer tersebut menggunakan standar atau satuan yang berbeda.
d. C
e. Tidak, karena saat terjadi perubahan fasa akan selalu ada kalor yang berkurang atau pun bertambah.
f.
6. Konversikan suhu-suhu pada tabel berikut
(a) Dua benda yang saling setimbang termal haruslah setimbang termal dengan benda ketiga
(b) Semua bahan memuai jika dipanaskan
(c) Semua termometer memberikan hasil yang sama bila mengukur suhu suatu sistem tertentu
(d) Jika terkena pada kulit, 1 gram uap 100oC akan menimbulkan luka bakar yang lebih parah dibandingkan 1 gram air mendidih 100oC
(e) Selama perubahan fasa, suhu suatu zat tetap konstan
(f) Laju konduksi energi termis sebanding dengan beda suhu
(g) Laju radiasi energi sebuah benda adalah sebanding dengan kuadrat suhu mutlak
Jawab :
a. Benar karena kalor akan berpindah sebagian kebenda ketiga sehingga ketiganya memiliki termal yang sama
b. Benar karena benda mendapatkan tambahan kalor sehingga memuai dengan koefisien muai yang dimiliki benda tersebut.
c. Benar, karena setiap thermometer memiliki standar yang sama dalam menetukan suhu, kecuali bila thermometer tersebut menggunakan standar atau satuan yang berbeda.
d. C
e. Tidak, karena saat terjadi perubahan fasa akan selalu ada kalor yang berkurang atau pun bertambah.
f.
6. Konversikan suhu-suhu pada tabel berikut
7. Sekeping gelas bermassa 50 gram bersuhu 100oC dimasukkan kedalam 100 gram air bersuhu 20oC. Jika panas jenis gelas adalah 0,2 cal/g•Co tentukan suhu akhir campuran ini.
Jawab:
Diketahui:
m = 50gr
Tglass = 100°C
Tair = 20°C
cgelas = 0,2 cal/gC°
cair = 1cal/gC°
Tentukan: ΔT?
Jawab:
Qglass = Qair
m.c.ΔT=m.cΔT
50x0,2x(100-t)=100x1x(t-20)
1000-t10=100t-2000
3000=110t
T=3000/110 =27,3°C
12. Sebuah mangkuk aluminium yang berkapasitas 0,1 liter di isi dengan air raksa pada 12oC. Jika koefisien muai panjang aluminium 24 x 10-6/K dankoefisienmuai volume air raksa 1,8 x 10-4/K tentukanbanyaknya air raksa yang tumpahjikatemperaturdinaikkanmenjadi 18oC! 13. Batang A dan B mempunyaipanjangdanluaspenampangsama. Konduktivitastermalbatang A tiga kali konduktivitastermalbatang B. Jikakeduabatangdisambungkanmemanjang, ujungbebasbatang A dihubungkandengantandonsuhu 100oC danujungbebasbatang B dihubungkandengantandonsuhu 0oC, tentukansuhu di sambungankeduabatang.